Download Info Pack

Pregnancy Articles


Bayi menangis, itulah fakta kehidupan. Akan tetapi, sebagai orangtua, Anda pasti ingin melakukan yang terbaik untuk si buah hati. Yakinlah, Anda pasti bisa. Beberapa bayi lebih sering menangis daripada bayi yang lain, kata Elizabeth Pantley, penulis buku Gentle Baby...
Memijat bayi baru lahir membuat bayi tidur lebih lelap, meningkatkan kesehatan, dan memperkuat ikatan emosional antara Anda dan bayi. Menenangkan bayi Apa yang biasanya terjadi ketika Anda meletakkan bayi? Ya, dia akan menangis! Gendong dia dan, hei – dia tenang dan tersenyum lagi. Jika hanya dengan menggendong, Anda sudah bisa menenangkan bayi, bayangkan manfaat...
Stretch mark adalah guratan-guratan kecil yang muncul pada lapisan kulit Anda. Stretch mark terjadi pada kehamilan ketika lapisan kulit mengalami peregangan karena tubuh yang kian membesar. Biasanya stretch mark terdapat di atas perut, bawah perut, dan payudara. Memijat kulit dengan krim, losion, minyak, tidak akan membuat bekas stretch mark hilang. Ibarat bekas...
Kembali bekerja menandakan bakal ada perubahan dalam rutinitas menyusui Anda. Banyak ibu khawatir bagaimana kelak mengatur waktu antara bekerja dan menyusui —dan ketersediaan ASI mereka. Akan tetapi, sebetulnya ada banyak tips menyusui untuk ibu bekerja. Simak terus artikel ini. 1. Berlatih memompa ASI sebelum kembali bekerja Sebelum kembali bekerja, sebaiknya Anda...
Sel punca merupakan salah satu pengobatan garda terdepan yang paling menakjubkan dan revolusioner saat ini. Dokter mengakui bahwa sel punca memiliki potensi untuk membantu mengobati berbagai penyakit dengan memproduksi sel darah dan jaringan baru yang sehat. Sebagai orangtua, tentu Anda ingin melindungi keluarga Anda. Nah, saat bayi Anda lahir, Anda punya kesempatan unik untuk menjaga...